Minggu, 21 November 2010

* cara membuat IR ala photoshop *

a. Buka photoshop yang ada punya.
b. Pilih file > open (cari gambar yang anda ingin jadikan IR)
c. Selanjutnya perhatikan gambar ya.

d. Copy layer terlebih dahulu dengan menekan CTRL+J atau klik kanan pada layer pilih duplicate layer..




(klik gambar untuk melihat gambar jelasnya)
e. Seleksi terlebih dahulu bagian mana yang nanti akan di IR kan, supaya nanti IRnya tidak hanya 1 warna,kemudian copy kembali layer tersebut...



f. Kemudian pada layer yang sudah kita seleksi, pilih image > adjustment > hue&saturation atau CTRL+U . . pilih warna sesuai selera anda.. jika sudah tekan OK..

Klik sekali pada "layer 1"


g. Setelah kita pilih layer 1 lagi, CTRL+U (sama dengan tutor yang diatas untuk menampilkan HUE&SATURATION). Ganti pilihan "MASTER" menjadi warna yang dominan ada di foto, berhubung foto ini dominan dengan warna dedaunan, kita pilih "YELLOW", mengapa tidak "GREEN" yang kita pilih. Menurut saya mungkin si PHOTOSHOP tersebut melihat rumput-rumput yang di foto itu tidak terlalu hijau, dan agak kekuning-kuningan (tidak semua foto rumput jika menggunakan HUE&SATURATION harus "yellow", silahkan anda coba-coba saja terlebih dahulu). setelah itu aturl warna pada HUE sesuai selera. jika sudah tekan OK..







**Jangan terlalu meningkatkan SATURATIONnya karna akan menimbulkan noise yang jelas pada foto 


***SELAMAT MENCOBA***

Tidak ada komentar: